Kontribusi Palang Merah untuk Kemanusiaan
Gerakan Palang Merah dan Bulan Sabit Merah Internasional, atau biasa disingkat Palang Merah, merupakan kumpulan dari organisasi yang bergerak di bidang kemanusiaan. Organisasi kemanusiaan ini sudah berdiri pada hampir 200 negara di dunia, dengan jumlah sukarelawan mencapai 160 juta orang lebih. Kontribusi yang diberikan Palang Merah umumnya identik dengan donor darah, tanggap bencana atau pelatihan […]