SMA Negeri 1 Sooko Mojokerto Kunjungi FIK UI
Sebanyak 50 orang siswa-siswi SMA Negeri 1 Sooko Mojokerto dan 2 orang guru pendamping berkunjung ke FIK UI pada Selasa, 26 April 2016. Kunjungan tersebut diterima oleh Wakil Dekan Bidang Sumber Daya, Ventura, dan Administrasi Umum FIK, Wiwin Wiarsih, M.N. di Gedung Pendidikan dan Laboratorium FIK UI. Tujuan kunjungan tersebut yakni untuk menumbuhkan minat para […]